Hadiri undangan HMPP PAL-SEL, ini harapan ketua DPD II KNPI KONSEL

SUARA TENGGARA.,Himpunan pemuda pelajar (HMPP) kecamatan palangga selatan melaksanakan kegiatan di desa lakara kecamatan palangga selatan mengangkat tema ” Menebar manfaat di bulan suci ramadhan ”

Ketgam : Ketua KNPI Kab. Konsel saat Menyampaikan Sambutan dihadapan Para Pengurus HMPP Palsel dan Tamu undangan

Ijal fajrin ” Sebagai ketua HMPP PALSEL dalam laporan pelaksanaanya sangat berterima kasih kepada panitia dan pemerintah Desa lakara yang telah banyak membantu sehinga kegiatan ini terlaksana dengan baik.

Ketgam : Ketum HMPP Palsel “Ijal Fajrin” Saat Memberikan Sambutan

Lanjut ijal ” Penghargaan yang setingi-tingginya juga tak lupa kami haturkan kepada ketua DPD II KNPI kabupaten Konawe selatan ‘ Ilman ‘ yang telah menyempatkan hadir dalam kegiatan ini tentu akan menjadi patron sekaligus panutan untuk para pemuda di konawe selatan,.

Dalam sambutanya ketua DPD II KNPI konawe selatan ‘ ilman ‘ bahwa peran pemuda dalam membangun komunikasi dan bersinergi dengan pemerintah dan seluruh elemen ini sangat penting apalagi ini momen di bulan suci ramadhan,, kita isi dengan amalan Yang bermanfaat dan tentu menciptakan suasana ukhuwah islamiyah di daerah kita.

Ketgam : Foto Bersama Pengurus HMPP Palsel

Lebih lanjut ‘ ia berharap kepada semua instansi baik pemerintah dan swasta agar bisa memberi support kepada generasi muda yang hari ini mencoba berkreasi yang tentu untuk kemajuan daerah dan menjadi agen perubahan.

Ia meyakini bahwa pemimpin 5-10 tahun kedepan tentu akan lahir pemimpin yang hari ini masih berstatus mahasiswa pemuda dan pelajar,.dan tidak bisa kita pungkiri bahwa tata pengelolaan pemerintah yang baik tentu embrionya adalah berangkat dari sumber daya manusia (SDM) nya yang baik pula…//Timred

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *